Tugas Pokok & Fungsi

Urusan Wajib : Ketahanan Pangan

  1. Penguatan Cadangan Pangan Daerah : Dibutuhkan penguatan Cadangan Pangan Daerah untuk tahun 2016 sampai tahun 2021.
  2. Pengadaan lahan sawah untuk Cadangan Pangan Daerah  : Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat untuk keperluan Cadangan Pangan Daerah direncanakan akan mengefektifkan lahan sawah yang dilaksanakan secara bertahap.

Urusan Pilihan : Pertanian

  1. Produktivitas tanaman padi sawah, target yang akan dicapai adalah 5,0 ton/ha (tahun 2021).
  2. Produktivitas tanaman padi gogo, target yang akan dicapai adalah 3,4 ton/ha (tahun 2021).
  3. Produktivitas tanaman Jagung, target yang akan dicapai adalah 5,7 ton/ha (tahun 2021).
  4. Produktivitas tanaman hortikultura.
  5. Produktivitas Tanaman Gambir, target yang akan dicapai adalah 2,0 ton/ha (tahun 2021).
  6. Produksi dan Produktivitas daging, target yang akan dicapai adalah 121 ton (tahun 2021).
  7. Produksi dan Produktivitas telur, target yang akan dicapai adalah 2,62 ton (tahun 2021).

Urusan Pilihan : Kelautan dan Perikanan

  1. Produksi Ikan, target yang akan dicapai adalah 250 ton (tahun 2021).
  2. Konsumsi Ikan, target yang akan dicapai adalah 32 Kg/Kapita/Thn (tahun 2021).

 

Urusan Pilihan : Pertanian

  • Meningkatkan Aksebilitas Pertanian, target yang akan dicapai adalah terbangunnya JUT 14 KM (tahun 2021).